Pages

Subscribe:

Kamis, 27 Juni 2013

Materi Kewirausahaan III

SEGMENTASI PASAR

Dalam usaha produksi barang dan jasa  kita harus dapat menjalankan fungsi pemasaran produk tesrsebut , akan teteapi kita  dalam memasarkan produk diperlukan juga  strategi dan  dan melihat situasi  kondisi yang tepat.
Salah satu strategi yang di terapkan dalam pemasaran barang dan jasa yaitu segmentasi pasar

Definisi :
Segmentasi pasar: pembagian suatu pasar dengan pembeli heterogen(bermacam-macam) kedalam satuan-satuan pembeli(costumer) yang homogen
Artinya dalam satu lingkungan pasar dengan berbagai macam dan jenis pembeli(heterogen) kemudian di bagi bagi(di lakukan segmentasi) menjadi beberapa bagian pasar yang pembelinya satu jenis(homogen=dikelompokan satu macam jenis)

Contoh : dalam lingkungan satu pasar terdapat penjual bercampur berbagai macam produk daging sapi ......kemudian dilakukan pembagian kelompok  tempat  dengan satu macam jenis produk berdasarkan konsumen daging:
Ø  daerah 1 utara  untuk daging sapi untuk penjual bakso
Ø  daerah 2 selatan untuk daging sapi  sup dan soto
Ø  daerah 3  timur untuk daging  rumah tangga
Ø  daerah 4 barat untuk daging restoran steak,  beef

Dasar segmentasi pasar
Konsumen/pelanggan di kelompok-kelompokan
1.      Geografi (pedesaan , kota, gunung, pantai)
a.      Daerah mata angin( barat timur, utara, selatan)
b.      Penduduk Desa  kota
c.       Gunung pantai
2.      Demografi
Umur
Jenis kelamin
Pekerjaan
Tingkat sosial/pendapatan
Pendidikan
Sosial dan budaya ( buruh, pegawai, petani, pedagang, etnis madura, bali, jawa, batak, betawi)

3.      Perilaku pembeli
Waktu pembali :
pagi  : makan bubur , nasi pecel
siang:  soto, rawon, sate, rames
 malam: nasi goreng, mie , bakmi, ayam goreng/bakar, sea food.
Tingkat pemakaian :
Pemakai banyak/rutin....kecanduan,
Pemakai seedang .......... medium
Pemakai sedikit.............. mencoba-coba
Bukan pemakai

Syarat syarat mengadakan segmentasi pasar
1.      Measurability
Yaitu sifat sifat pembeli yang dapat di ukur
Contoh Sifat pembeli mobil berdasar kan tingkat pendapatan konsumen
2.      Accesibility
Yaitu perusahaan lebih memusatkan perhatian pada segment yang telah di pilih
Contoh: segmen lama tidak terganggu adanya segment pasar produk baru
3.      Substantiality
Yaitu suatu tingkat dimana segmen itu adalah luas dan sukup menguntungkan  untuk melakukan kegiatan pemasaran tersendiri.
Tujuan segmentasi pasar :
1.      Supaya mudah dilakukan analisis pasar
2.      Agar pangsa pasar mudah di bedakan
3.      Pelayanan pada konsumen lebih mudah, cepat dan efisien
4.      Biaya penjualan/distribusi lebih murah dan penjualan dapat maksimal
5.      Tujuan /target pemasaran mudah tercapai dan efektif.













8 komentar:

Unknown mengatakan...

dengan begini tau sudah maksud dari segnentasi pasar

Unknown mengatakan...

infox sngat mmbantu, smoga dapt b'manfaat baik bagi pembaca maupun penulis....

Unknown mengatakan...

artikelnya sangat membantuu ^^ terimakasih,

PT Bintang Wangi Indotrans mengatakan...

oiya, untuk momen2 tertentu gitu berpengaruh dengan dasar segmentasi pasar gak.? Contoh: disaat menjelang lebaran, maka barang2 tertentu memiliki kenaikan permintaan...

Unknown mengatakan...

terima kasih infonya

Unknown mengatakan...

Tentu saja,, hal itu terjadi karena permintaan konsumen yang meningkat dan langkanya barang2,,

Winda Intan N. mengatakan...

Terima Kasih atas infonya

Supriyono mengatakan...

thank infonya kak
banyak pengaruh ternyata dari segmentasi pasar

Posting Komentar

Tolong komentarnya berhubungan dengan artikel yang ada. Komentar yang mengarah ke tindakan spam akan di hapus atau terjaring secara otomatis oleh spam filter.